Arsip

Archive for April, 2008

Nokia PC Suite Terbaru

April 19, 2008 1 komentar

Nokia Pc SuiteDulu saya pernah nyoba beberapa versi PC Suite Nokia tipe lama yang biasanya dikasih CDnya kalau kita beli handphone. Terkadang banyak juga yang ga support handphone Nokia laennya, entah ga support atau error, atau aku yang ga enthos ya, hehehe… Sewaktu nyobain versi terbaru ini ternyata lumayan, desainnya berubah jadi bikin ga bosen, lebih ringkas dan lebih menarik, fitur-fiturnya pun lumayan. Silakan bandingkan sendiri saja.

Berikut saya cantumin sekalian Press Releasenya Nokia.
Baca selengkapnya…

Kategori:Artikel Tag:,

SE K660i

April 17, 2008 3 komentar

Dengan harga dibanderol kira-kira 2,4 jutaan lumayanlah untuk kita-kita. Sudah ada teknologi 3,5 based HSDPA untuk ngenet cepat, video streaming dan musik banter aksesnya tanpa ada hambatan berarti. Ada Feature Pan and Zoom untuk melakukan zoom in dan zoom out halaman web dengan mudah, fitur yang sip dan menarik. Tombol shortcut dan magnetic mouse pointer-nya dirancang untuk memudahkan pengguna waktu browsing. Magnetic Mouse Pointer dikendalikan oleh tombol navigasi, icon dapat berubah tergantung posisinya di layar, kayak yang ada pada PC. Tampilan halaman web juga dapat dinikmati dalam tampilan penuh menggunakan mode landscape/tidur.

Baca selengkapnya…

Kategori:Ulasan HP Tag: